Bagaimana Cara mencari Jodoh? Ustadz Abdul Somad Moroko

Diposkan oleh On 4:29 AM

Jika kalian adalah seorang laki-laki maka cari jodohlah dengan kriteria yang ideal yaitu, pertama carilah calon istri itu yang kaya, kemudian yang kedua cari istri karena keturunannya, kemudian carilah istri karena kecantikannya baru kemudian yang keempat carilah istri karena agamanya.

Namun jika kalian adalah perempuan maka kriteria ideal seorang calon suami adalah, carilah calon suami karena 2 hal, yang pertama karena Agamanya, dan kedua adalah baik akhlaqnya, maka nikahkanlah. Jika tidak anda nikahkan maka akan terjadi kerusakan dimuka bumi.

Jangan menikah karena suku. Ras.

Wallahu A'lam
Ringkasan dari Ustadz Abdul Somad Moroko

Next
« Prev Post
Previous
Next Post »